Big Bang Daesung akan merilis solo Jepang pertamanya pada bulan Februari.
Pada tanggal 5 Desember, agensi Big Bang, YG Entertainment, mengatakan, "Daesung akan merilis solo FP pertamanya di Jepang pada tanggal 27 Februari."
EP ini akan mencakup dua belas lagu secara total, termasuk menyusun kembali musik J-pop dan solo Daesung "Wing" dan "Baby Don't Cry."
Seorang juru bicara dari agensi mengatakan, "Daesung akan mengatur ulang beberapa lagu hit J-pop, termasuk lagu untuk tema serial TV Dr. Jin, dan akan menunjukan berbagai perbandingnya."
Ia akan menggelar konser eksklusif pertama pada bulan Maret. Dia akan mengadakan empat konser yang dimulai pada tanggal 23 dan 24 Maret di Kobe dan 30 dan 31 di Tokyo dengan lebih dari 40.000 penggemar.
Big Bang juga akan menggelar konser eksklusif mereka di Tokyo Dome di Jepang pada tanggal 5 dengan lebih dari 55.000 fans lokal.
Source: Starnews
Credit: Korea.com
No comments:
Post a Comment